FEM Video – Sekitar 8 ribu orang hadir saat digelarnya perhelatan akbar ulang tahun MSI Kosmetik ke-5 tahun di kota Surabaya, Indonesia. Artis penyanyi Zakia Gotik, grup band TIPE-X, Charly Van Houten dan trio Jigo merasa tersanjung turut memeriahkan acara bertajuk Gebyar 5 spektakuler “MSI Recognition National” selama semalam suntuk di JX International Convention Exhibition Surabaya yang belangsung sangat meriah. Pelawak dan mc Trio JIGO mengungkapkan keharuanya dan pengalamanya bersama personil baru.